PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DALAM RANGKA MENINGKATKAN KUALITAS PENDIDIKAN BERBASIS MASJID (Studi Kasus Masjid Nurul Huda Desa Simpang Mandepo)

Authors

  • Ledis Izzah Harahap Universitas Islam Negeri Sumatera Utara
  • Silvia Fransiska Universitas Islam Negeri Sumatera Utara
  • Dini Lestari Universitas Islam Negeri Sumatera Utara

DOI:

https://doi.org/10.58192/sidu.v1i3.381

Keywords:

Pemberdayaan masyarakat, Pendidikan, Pengelola masjid

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk memahami program pendidikan yang dilaksanakan oleh masjid. Masjid Nurul Huda yang terletak di desa Simpang Mandepo merupakan contoh masjid yang produktif dengan program-program aktif yang dilaksanakan setiap hari. Masjid ini dijalankan oleh pengurus masjid yang disiplin dan jujur. Penelitian ini dikaji secara kualitatif melalui pendekatan deskriptif. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa program pendidikan dilakukan dengan cara aman dan menyeluruh, serta dana dikelola dengan baik dan benar. Pengelolaan masjid ini dilakukan secara profesional, dengan mambayar gaji para pengurus masjid. Tiap jumat dilakukan pelaporan untuk semua kegiatan dan berapa zakat, infaq maupun wakaf yang diterima, serta biaya pengeluaran masjid. Penelitian ini menggambarkan bagaimana pendidikan itu tidak hanya dilakukan di sekolah tetapi juga dilingkungan masyarakat dan keluarga. Namun kebanyakan masyarakat mengartikan bahwa pendidikan itu hanya formal yang  dilakukan di sekolah. Jarang yang beranggapan bahwa pendidikan secara luas mencakup seluruh tatanan yang ada di dalam kehidupan tak terkecuali pendidikan nonformal yang ada di dalam masyarakat itu sendiri. Seperti halnya di masjid Nurul huda sudah melakukan kegiatan, seperti pengajian rutin setiap malam bagi anak sd, smp dan sma dimulai setelah sholat magrib sampai dengan setelah sholat isya, pengajian tersebut mengajak anak-anak untuk ikut dalam sholat magrib dan isya secara jamaah.

 

 

References

Daulay, A. N. (2019). Key Factors For The Successful Management of The Al Musabbihin Mosque. Journal of Management and Business Innovations, 01(02), 29–32.

Ginanjar, M. H., Maulida, A., Raaniah, S., & Mumtaz, R. (n.d.). Pemberdayaan Masyarakat Dalam Meningkatkan Kesejahteraan Dan Kesehatan Melalui Program Pendidikan Berbasis Masjid A . Khidmatul Ummah: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 84–100.

Hascan, M. A. (2019). Peranan Masjid Dalam Mewujudkan Pendidikan Nonformal (Kasus Pada Masjid Al-Jihad Jalan Abdullah Lubis Medan).

Ilyas, H. M., Nur, S., Yustiasari, F., & Wati, L. (n.d.). Pendampingan Masyarakat Pada Pemberdayaan. Jurnal Pengabdian Masyarakat, 7–12.

Muthalib, A. A., & Cokroaminoto, J. H. (2018). Prospek Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat Berbasis Masjid di Kota Watampone. Jurnal Iqtisaduna, 4(1), 82–95.

Muttaqin, A. I., & Faishol, R. (2018). Pendampingan Pendidikan Non Formal Diposdaya Masjid Jami’ An-Nur Desa Cluring Banyuwangi Ahmad. Jurnal Pengabdian Masyarakat, 1(1), 80–90.

Nurjamilah, C. (2016). Pemberdayaan Masyarakat Berbasis Masjid Dalam Perspektif Dakwah Nabi Saw. Journal of Islamic Studies and Humanities, 1(1), 93–119. https://doi.org/10.21580/jish.11.1375

Trianingsih, R., & Lestari, S. (2018). Upaya Peningkatan Kualitas Pendidikan Melalui Peran Kkn Tematik Posdaya Berbasis Masjid. Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat, 1(1), 1–12.

Downloads

Published

2022-12-20

How to Cite

Ledis Izzah Harahap, Silvia Fransiska, & Dini Lestari. (2022). PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DALAM RANGKA MENINGKATKAN KUALITAS PENDIDIKAN BERBASIS MASJID (Studi Kasus Masjid Nurul Huda Desa Simpang Mandepo). Sinar Dunia: Jurnal Riset Sosial Humaniora Dan Ilmu Pendidikan, 1(3), 119–126. https://doi.org/10.58192/sidu.v1i3.381