Penerapan Digital Marketing Sebagai Strategi Pemasaran pada Pelaku Usaha UMKM Tanaman Hias Twyla Flower Karawang

Authors

  • Rahmi Yuliandhari Universitas Buana Perjuangan Karawang
  • Puji Isyanto Universitas Buana Perjuangan Karawang
  • Dini Yani Universitas Buana Perjuangan Karawang

DOI:

https://doi.org/10.58192/profit.v2i3.1011

Keywords:

Digital Marketing, Strategi Pemasaran, UMKM

Abstract

Digital marketing sudah terbukti sebagai salah satu cara yang efektif untuk memperluas jangkauan merek dan meningkatkan angka penjualan bagi suatu binis. Tidak terkecuali untuk pelaku UMKM yang membutuhkan publikasi untuk keberlangsungan bisnisnya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui platfrom yang efektif dan tepat untuk meningkatkan visibilitas produk dan keterlibatan pelanggan pada bisnis tanaman hias. Metode penelitian yang digunakan wawancara mendalam dengan pemilik usaha, observasi, dan analisis data terkait penerapan digital marketing. Hasil penelitian ini menunjukan platfrom digital marketing yang tepat untuk bisnis tanaman hias Twyla flower yaitu WhatsApp dan Facebook

References

Hanjani, A., & Wardana, L. K. (2022). Peningkatan Nilai Bisnis Tanaman Hias Melalui Digital Marketing. Prosiding Seminar Nasional Program Pengabdian Masyarakat, 267–271.

https://doi.org/10.18196/ppm.41.860

NAIMAH, R. J., WARDHANA, M. W., HARYANTO, R., & PEBRIANTO, A. (2020). Penerapan Digital marketing Sebagai Strategi Pemasaran UMKM. Jurnal IMPACT: Implementation and Action, 2(2), 39. https://doi.org/10.31961/impact.v2i2.844

Tarbiyah, F., Kudus, I., & Az-zahra, N. S. (2021). NCOINS : National Conference Of Islamic Natural Science ( 2021 ) Implementasi Digital Marketing Sebagai Strategi Dalam Meningkatkan Pemasaran UMKM (pp. 77–88).

Zebua, D. D. N., & Sunaryanto, L. T. (2021). Platform Digital Sebagai Alternatif Bertahan Di Era Pandemi Covid-19 Bagi Pelaku Bisnis Pertanian. Mimbar Agribisnis: Jurnal Pemikiran Masyarakat Ilmiah Berwawasan Agribisnis, 7(1), 848.

https://doi.org/10.25157/ma.v7i1.4834

Downloads

Published

2023-06-14

How to Cite

Rahmi Yuliandhari, Puji Isyanto, & Dini Yani. (2023). Penerapan Digital Marketing Sebagai Strategi Pemasaran pada Pelaku Usaha UMKM Tanaman Hias Twyla Flower Karawang. Profit: Jurnal Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 2(3), 227–231. https://doi.org/10.58192/profit.v2i3.1011