Pengaruh Pengawasan Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan Pada PT Cargill Indonesia di Amurang Provinsi Sulawesi Utara

Authors

  • Kharies Dwi Manossoh Purnomo Universitas Teknologi Sulawesi Utara

DOI:

https://doi.org/10.58192/wawasan.v1i1.540

Keywords:

Pengawasan, Produktivitas Kerja

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pengawasan terhadap produktivitas kerja pada PT Cargill Indonesia di Amurang. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif deskriptif dengan alat analisis korelasi dan regresi sederhana, untuk menguji tingkat hubungan dan pengaruh yang terjadi antara variabel supervisi dengan produktivitas kerja pegawai. Koefisien regresi b = 0,700 menyatakan bahwa untuk setiap penambahan nilai variabel (X) Pengawasan diprediksi nilai variabel (Y) Produktivitas Kerja pada PT Cargill Indonesia akan meningkat sebesar 0,700.

 

 

 

References

George R. Terry, 2006, Prinsip-Prinsip Manajemen. Jakarta: Penerbit Bumi. Aksara

Sutrisno, E. (2017). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta : Kencana

Busro, Muhammad. 2018. Teori-Teori Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Prenadameidia Group

Downloads

Published

2023-02-09

How to Cite

Kharies Dwi Manossoh Purnomo. (2023). Pengaruh Pengawasan Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan Pada PT Cargill Indonesia di Amurang Provinsi Sulawesi Utara. Wawasan : Jurnal Ilmu Manajemen, Ekonomi Dan Kewirausahaan, 1(1), 249–255. https://doi.org/10.58192/wawasan.v1i1.540